HEAD AND SHOULDER PADA KONDISI UP TREND
Pola ini biasa disebut pola kepala dan bahu yang juga merupakan formasi pembalikan tren.


Hal ini dibentuk oleh puncak (bahu), diikuti dengan puncak yang lebih tinggi (kepala), dan kemudian lagi puncak yang lebih rendah (bahu).Sebuah “leher” ditarik dengan menghubungkan titik-titik terendah dari dua lembah. Kemiringan garis ini dapat ke atas atau ke bawah. Biasanya, ketika leher kebawah, menghasilkan sinyal yang lebih handal

Dalam contoh ini, kita dapat dengan mudah melihat pola kepala dan bahu.

Kepala adalah puncak kedua dan merupakan titik tertinggi dalam pola ini.Kedua bahu juga membentuk puncak tetapi tidak melebihi tinggi kepala. Dengan formasi ini, Recomended Entry hanya lakukan pada low sebelum puncak yang membetuk bahu kedua.

HEAD AND SHOULDER PADA KONDISI DOWN TREND

Hal ini pada dasarnya sama dengan posisi atau pola kepala dan bahu, hanya saja posisi pola dalam kondisi terbalik.


Cukup simple dan sederhana bukan, saya yakin anda pasti bisa memahaminya dengan waktu yang sangat singkat.

Bagaimana apakah sudah bisa dimengerti materi atau pembelajaran diatas? jika masih bingung silahkan baca berulang-ulang insya Alloh anda akan paham dan lebih profitable dalam bertransaksi forex.

Jika anda merasa ini sangat bermanfaat bagi anda ataupun yang lain silahkan share artikel ini dan ajak teman2 trader anda untuk berkunjung disini supaya bisa profit bersama2

0 comments:

 
Top